Ketika malamku datang
Wajahmu selalu menghampiri mimpiki
Tak kuasa ku menepisnya
Wajahmu selalu bermain dalam fikiranku
Sehilir angin mengingatkanku
Untuk merenung dan berangan
Mengapa bayanganmu selalu hadir dalam fikiranku?
Apa ia aku sedang merindukanmu?
Terasa getaran batin ini ingin berjumpa denganmu
Hatiku telah diwarnai oleh sosokmu
Oh tuhan pertemukanlah kami
Agar hilang beban batin ini
Enjoyed this article? Stay informed by joining our newsletter!