Walau mereka harus mengalah
Mereka tidak akan menyerah
Meskipun keringat bercucuran
Menginginkan kemenangan
Mereka yang gagah berani
Mengembalikan Negeri ini
Dengan kemerdekaan yang tak terganti
Dan yang kita nikmati selama ini
Mereka yang rela mati demi Negeri
Yang tak kenal menyerah
Mengusir kembali para penjajah
Untuk kemerdekaan Negeri ini
Enjoyed this article? Stay informed by joining our newsletter!